Sukses

Jika Tidak Percaya Buku Bisa Menjadi Patung Coba Lihat di Sini

Ladies, percayalah buku bukan hanya bisa untuk dibaca kemudian Anda jadikan tumpukan yang menggunung siap untuk diloakkan. Seniman yang kini menetap di New York membuktikan bahwa buku bisa juga menjadi bagian dari seni, salah satunya berbagai macam patung yang diciptakan olehLong-Bin Chen. Pria ini membuat patung dari majalah, koran, dan buku bekas. Yuk lihat berbagai karyanya.

Foto Terkini