IT BAG 2012 Paling Banyak Digemari Seleb dan Fashionista
Hollywood dan dunia fashion jatuh cinta berat dengan Céline luggage tote di 2012 lalu. Seleb seperti Lindsay Lohan, Emma Roberts, Rihanna, Leighton Meestes serta jajaran model dan fashionista tertangkap kamera menjinjing tas Céline tersebut. Dengan berbagai macam variasi dan model, dari hitam klasik, phyton-print, two-toned, mini, colored, and the list goes on, Céline sudah memproduksi It bag tersebut selama beberapa season.
Editor:
Ratna Irina
Rihanna adalah penyanyi, penulis lagu, dan model berkebangsaan Barbados.
Jessica Jane, seorang konten kreator dan selebriti yang dikenal dengan pesonanya, baru-baru ini menghebohkan penggemarnya dengan kabar bahagia. Ia resmi dilamar oleh sang kekasih di tepi danau yang indah dalam suasana romantis. Intip potret penampilannya yang anggun berikut ini!