Pemeran Titi Kamal mengungkapkan sang suami merupakan pria cuek dan tidak romantis. Menurut perempuan yang biasa disapa Tikam tersebut, sang suami baru beberapa kali kasih bunga. (Instagram/titi_kamall)
Pada 31 Januari 2018 silam, Christian Sugiono mengunggah foto hitam putih saat masih berpacaran dengan perempuan yang telah menjadi istrinya. Begitu juga dengan tikam yang mengunggah foto yang sama. (Instagram/titi_kamall)
“Kembali 19 tahun yang lalu Ketika foto box di mal menjadi hal wajib saat kencan di malam minggu setelah nonton bioskop. Sekarang jadi kenangan manis,” tulis Christian Sugiono dalam Bahasa Inggris. (Instagram/titi_kamall)
Foto yang diunggah pemeran film Kita Nikah Yuk itu disukai warganet. Foto yang sama juga diunggah oleh sang istri, Tikam. Terharu dengan unggahan sang suami. (Instagram/titi_kamall)
"Cowo ini dari jaman tahun 1999, cool, cuek, ga romantis, dalam tempo 19th bisa dihitung brp kali kasih bunga, tapi sekalinya ngomong romantis bikin melting," tulis Tikam yang mendapat ratusan ribu like. (Instagram/titi_kamall)
Meski bukan tipe pria romantis, namun suami yang telah memberikan dua orang anak itu sekalinya memberikan surprise membuatnya meleleh dan sangat berkesan. (Instagram/titi_kamall)
"sekalinya kasih surprise bday bikin meleleh, dan yg paling berkesan, pernah dia ajak nonton film horror (film kesukaan aku film horror) , tapi kenapa bioskop sepi banget cuma ber2 aja," lanjutnya. (Instagram/titi_kamall)
"cowo yg cuek bisa segitu romantisnya kasih surprise 😂😭😭🤗, dan ini caption tersweet dia 😍foto jaman dulu sebelum ada hp yg ada kameranya, masih photobox 🤣 belum ada app editan jaman now lol," tulis Titi Kamal. (Instagram/titi_kamall)
Menyusul teman 97 linernya, kini giliran Cha Eun Woo tampil di kampanye koleksi Spring 2025 men’s dari brand Calvin Klein. Bagaimana tampilan di pemotretan yang disutradarai dan difoto oleh Dai Yamashiro ini? Yuk intip
Shireen Sungkar dikenal dengan gaya hijabnya yang syar’i dan elegan. Berikut enam inspirasi styling hijab ala Shireen Sungkar yang bisa menjadi referensi bagi kamu yang ingin tampil modis dan tetap syar’i.