Proses cerai Johnny Depp dan Amber Heard telah mencapai titik akhir. Sebagai juru bicara dan tim kuasa dari pihak Depp, seorang pengacara wanita Laura Wasser memberikan kabar terbaru soal perceraiannya ini. (AFP/Bintang.com)
Wasser memberikan informasi terkait dengan kasus perceraian yang dihadapi kliennya. Ia mengatakan bahwa saat ini keduanya telah resmi bercerai dengan berbagai perjanjian yang telah disepakati. (AFP/Bintang.com)
Dikatakannya bahwa sesuai dengan permohonan yang diajukan kedua pasangan, pihak pengadilan pun memutuskan pada Jumat beberapa minggu lalu telah menyatakan bahwa perceraian mereka telah resmi. (AFP/Bintang.com)
Selain itu dikabarkan juga Depp telah memberikan harta gono-gini yang menjadi hak Amber sebesar $7 Juta. Namun kabarnya Depp masih menyimpan harta-harta mewah yang dimilikinya selama ini. (AFP/Bintang.com)
Berbagai properti yang dimiliki Depp di berbagai Negara, dan 42 kendaraan, seperti motor, mobil, kapal, dan kereta golf pun kabarnya masih berada di tangannya. (AFP/Bintang.com)
Uang sejumlah $7 Juta yang diberikan untuk Amber kabarnya akan didonasikan untuk pihak yang membutuhkan. Niat baik ini ternyata telah disepakati keduanya di awal proses cerai mereka beberapa bulan silam. (AFP/Bintang.com)
Depp pun juga menyetujui niat baik mantan istrinya tersebut. Meskipun tersiar kabar sempat diperbincangkan lantaran Depp yang tak kunjung menunaikan janjinya tersebut. (AFP/Bintang.com)
Putra dari Tommy Soeharto, Darma Mangkuluhur, resmi mempersunting kekasih hatinya, Patricia Schuldtz pada (11/1/25). Resepsi pun dihadiri beberapa artis Indonesia. Siapa saja mereka? Yuk intip
Momen Golden Globes tahun ini menjadi panggung penting bagi Dior, yang untuk pertama kalinya menampilkan gaun haute couture rancangan Jonathan Anderson. Debut ini langsung mencuri perhatian lewat siluet klasik nan modern, palet elegan, serta detail couture yang halus, dipakai deretan selebritas lintas generasi.
Mengawali tahun 2026, Nikita Willy memilih untuk mendekatkan diri kepada Allah SWT dengan menjalankan umrah. Lalu bagaimana penampilannya saat umrah? Yuk intip
Pada tahun 2026, COCO CRUSH kembali dengan kampanye film baru, yang menghadirkan kembali nuansa pertemuan melalui permainan Hide and Seek yang penuh semangat.
Liburan akhir tahun 2025, beberapa publik figure memilih winter trip dengan bermain ski di negara pilihan. Tampilan mereka stunning dengan jaket super tebal, siapa saja mereka? Yuk intip