1/8
'Ini (Sportswear) jadi inspirasi dan tema besar yang aku perkenalkan. Jadi ada swaetshirt berbahan tenun juga, di bagian depannya ada angka 91. Payet tetap ada, roknya aku kasih rok tutu di atas celana panjang," tandas Dian. (Andy Masela/Bintang.com)