Dua musisi muda bertalenta Indonesia, Raisa dan Afgan Syah Reza bakal tampil satu panggung dalam konser bertajuk 'A Night to Remember' pada 8 Agustus 2015 di Indonesia Convention Exhibition (ICE), BSD City, Tangerang Selatan. Konser ini merupakan rangkaian kegiatan All Eyes to Ice, DyandraMas Entertainment. Raisa pun memastikan penampilannya dalam konser tersebut akan mengejutkan para penonton yang hadir.
Editor:
Fathan Rangkuti
Afgan Syahreza adalah seorang penyanyi dan aktor yang berasal dari Indonesia.
Jessica Jane, seorang konten kreator dan selebriti yang dikenal dengan pesonanya, baru-baru ini menghebohkan penggemarnya dengan kabar bahagia. Ia resmi dilamar oleh sang kekasih di tepi danau yang indah dalam suasana romantis. Intip potret penampilannya yang anggun berikut ini!