Sukses

Lifestyle

Resep Es Degan Susu Mudah dan Praktis

5(1)

Login terlebih dahulu untuk berikan Rating Resep ini

Thanks For Rating!

Terima kasih sudah membantu banyak orang dengan ratingmu

Fimela.com, Jakarta Menikmati kesegaran es kelapa muda atau es degan di rumah memang terasa spesial. Lebih spesial lagi rasanya jika dicampurkan dengan susu atau kental manis. Cara membuat es degan susu juga tidak susah. Daripada beli di luar, ini cara membuatnya sendiri di rumah.

Bahan:

  • 1 buah kelapa muda, ambil air dan keruk dagingnya
  • 100 ml susu cair putih
  • 3 sdm kental manis
  • 2 sdm nata de coco (optional)
  • air es dan es batu secukupnya
What's On Fimela

Cara Membuat:

  1. Campurkan air kelapa muda dengan susu dan kental manis, aduk rata hingga larut.
  2. Masukkan daging kelapa muda, air es dan es batu secukupnya.

Sajikan es degan susu dan siap dinikmati selagi dingin.

#ElevateWoman with Fimela

Selanjutnya: Cara Membuat:

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Login terlebih dahulu untuk berikan Rating Resep ini

Thanks For Rating!

Terima kasih sudah membantu banyak orang dengan ratingmu

Loading