Sukses

Lifestyle

3 Zodiak yang Memiliki Sifat Kekanak-kanakan Berdasarkan Astrologi

Fimela.com, Jakarta Kita semua melakukan hal-hal yang kekanak-kanakan dan kita semua memiliki kebiasaan aneh dan mungkin tidak dewasa. Kecenderungan kita untuk bertindak kekanak-kanakan bervariasi dari satu zodiak ke zodiak lainnya. Berikut ini adalah hal kekanak-kanakan yang dilakukan oleh beberapa zodiak berdasarkan astrologi.

Virgo

Virgo lebih suka tidak menganggap diri mereka mampu menjadi kekanak-kanakan, karena mereka ingin kita semua percaya bahwa mereka adalah makhluk superior dengan kecerdasan yang tinggi. Namun, jika orang lain tidak mempercayai hal ini, mereka akan hancur, bahkan mereka tidakn akan meminta pendaoat dari orang lain.

Cancer

Hal paling kekanak-kanakan yang dilakukan Cancer adalah mengalihkan tanggung jawab. Jika mereka melakukan kesalahan, mereka akan memberi orang lain setiap cerita kecuali kebenaran untuk melindungi tindakan salah mereka. 

Pisces

Pisces, mereka akan bertindak kekanak-kanakan jika tidak mendapatkan perhatian lebih dari orang lain. Mereka berusaha untuk mencari perhatian orang lain. Bahkan mereka akan menangis jika sesuatu yang mereka inginkan tidak dapat mereka dapatkan.

Nah, dari beberapa zodiak di atas apakah Sahabat Fimela salah asatunya? Yuk, cari tahu peruntunganmu hari ini berdasarkan zodiak di sini.

Cek Video di Bawah Ini

#Changemaker

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading