Sukses

Lifestyle

Resep Tuna Naniura dan Pohul-Pohul, Makanan Khas Batak yang Lezat dan Bikin Ketagihan

Fimela.com, Jakarta - Suku Batak adalah salah satu suku Bangsa terbesar di Indonesia. Suku Batak terdiri dari beberapa suku yang bermukim dan berasal dari Pantai Barat dan Pantai Timur di Provinsi Sumatera Utara.

Tak hanya ragam suku yang hadir di Batak, ragam kulinernya pun juga tak kalah menarik dan pastinya lezat. Sajian khas Batak juga dikenal dengan rasanya yang kaya.

Seperti kali ini, Kokiku TV akan membagikan resep kuliner nusantara lainnya, yaitu makanan khas dari Batak. Ada ayam naniura dan pohul-pohul.

Kedua sajian khas Batak ini bisa Sahabat Fimela praktekan di rumah lho. Bagaimana cara membuatnya? Mari simak video tutorialnya di channel Kokikutv di Vidio berikut ini.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading