Kamu yang suka makan siomay atau wonton mungkin ingin membuatnya sendiri di rumah. Tapi jika kamu bingung bagaimana cara yang baik agar wonton bisa terbungkus dengan baik seperti yang dijual di pasar tanpa takut rusak, maka ini cara yang bisa kamu lakukan.
Yang kamu butuhkan tentu saja adalah
- Bahan isian wonton
- Kulit lumpia
Alat yang diperlukan
- Semangkuk air
- Sendok kecil
- Loyang dan kertas panggang
Langkah-langkah pembuatan:
Advertisement
- Ambil kulit lumpia, rentangkan di tangan.
- Ambil isisan da letakkan di tengah kulit lumpia.
- Ambil ujung-ujung kulit hingga membentuk segitiga.
- Rekatkan dengan mengoles air di bagian dalam kulit
- Lipat ujungnya dan jadikan satu.
- Selesai.
Taruh wonton dengan cara dijajar. Dan rebus dengan memasukkannya satu per satu agar tidak lengket satu sama lain. Simpel dan mudah dipraktekkan bukan?
- Tips Praktis Pisahkan Tulang dari Paha Ayam
- Sarapan Makin Nikmat Dengan Telur Ceplok Kepala Kucing Yang Instagram-able Ini
- Bikin Kaldu Ayam Sehat di Rumah Gampang Kok, Ini Caranya
- Tips Menghilangkan Bau Makanan Pada Toples Plastik Cepat dan Praktis
- Awas Kontaminasi Silang, Bersihkan dan Pisahkan Peralatan Masak Anda Saat Memotong Daging
(vem/feb)