Sukses

Lifestyle

Cara Membuat Telur Rebus Unik Berbentuk Jamur

Anda ingin sarapan telur rebus untuk anak Anda tampil beda, coba resep mudah dari chefdepaprika.com berikut ini:

Bahan:

  • 4 butir telur rebus
  • 4 buah tomat merah
  • mentega
  • keju
  • kuning telur
  • daun bawang
  • garam
  • bubuk cabe/ lada (opsional)

Cara Membuat:

  1. Potong telur rebus bagian atasnya
  2. Protong tomat sebagai topi jamur
  3. campur mentega, keju, potongan daun bawang, lada, letakkan di potongan telur sebagai lem.
  4. Tempelkan tomat diatas telur.

Selamat mencoba.

(vem/cha)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading