Sukses

Lifestyle

Mantan Oh Mantan, Mengapa Susah Dilupakan

Setiap orang menginginkan kisah cinta yang abadi dengan pasangannya. Tetapi kadang kisah cinta yang kita inginkan tidak berjalan seperti yang diharapkan. Jika kita dan pasangan tak bisa lagi saling toleransi terhadap masalah yang dihadapi, cara terakhir yang ditempuh adalah mengakhiri hubungan Anda.

Setelah putus, banyak wanita merasa kesulitan untuk melupakan mantan. Ada yang sengaja menutup diri karena takut terlibat pada hubungan yang sama di masa lalu, ada pula yang berusaha mati-matian tapi tidak berhasil. Wajah dan kenangan bersama mantan masih membayang-bayang. Duh.

[polling239]

Sebenarnya wajar jika kita perlu waktu untuk melupakan orang yang pernah mengisi hari-hari kita. Tetapi jika kita ingin menemukan cinta sejati salah satunya adalah dengan berani membuka diri dan meninggalkan kisah lama, bukan?

Nah, bagaimana pendapat Anda, Ladies?

(vem/wnd)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading