Mengenali skintone wajah merupakan hal yang penting jika Anda ingin mengaplikasikan make up. Karena setiap bentuk dan tone wajah tentu membutuhkan aplikasi make up yang berbeda-beda. Jangan sampai Anda salah memilih jenis foundation atau concealer sehingga Anda malah terlihat aneh dan menor.
Selain brown dan fair, ada juga medium skintone. Kulit jenis ini banyak dimiliki oleh wanita Indonesia. Anda mungkin salah satunya. Untuk mengecek apakah Anda memiliki medium skintone, coba cek video berikut ini.
Advertisement
Pemilihan warna concealer akan penting jika Anda ingin menyembunyikan beberapa area di wajah seperti jerawat atau kantung mata. Coba konsultasikan warna apa yang cocok untuk Anda ketika Anda berada di outlet kosmetik. Tidak ada salahnya juga untuk melihat perbandingan warna yang ada di video untuk menjadi acuan.
Selamat mencoba, cantik :)
(vem/dyn)