Sukses

Lifestyle

9 Kalimat Motivasi Untuk Kebahagiaan di Tahun 2013

Tahun 2013 tiba, rayakan dengan semangat baru, motivasi baru, dan sikap optimis untuk membuat sepanjang tahun selalu diisi kebahagiaan. Untuk merayakan tahun yang baru dan penuh berkah, inilah 9 kalimat motivasi yang bisa Anda jadikan pegangan untuk terus maju dan pantang menyerah.

Klik tombol di bawah untuk melihat 9 kalimat motivasi terbaik khusus untuk sahabat Vemale.

(vem/yel)

Kata Mutiara Motivasi 1

 

 

Tak akan ada hal yang berhasil bila kamu tidak melakukan apa-apa.

- Maya Angelou

Kata Mutiara Motivasi 2

 

 

Jika kamu tidak bisa menjadi sebuah pensil yang menorehkan kebahagiaan untuk orang lain, jadilah penghapus yang baik untuk menghapus kesedihan orang lain.

- Anonim

Kata Mutiara Motivasi 3

 

 

Jangan biarkan hal yang tak bisa kaulakukan menghentikanmu melakukan yang bisa dilakukan.

- John Wooden

Kata Mutiara Motivasi 4

 

 

Tak perlu khawatir bila usahamu bergerak pelan, selama kamu tidak berhenti melakukannya. 

- Confucius

Kata Mutiara Motivasi 5

 

 

Jangan pernah menyerah melakukan apapun yang ingin kamu lakukan. Di mana di situ ada cinta dan inspirasi, kurasa kamu tidak akan pernah melakukan kesalahan. 

- Ella Fitzgerald

Kata Mutiara Motivasi 6

 

 

Kebahagiaan hanya akan menjadi nyata jika dibagikan.

- Film Into the Wild

Kata Mutiara Motivasi 7

 

 

Penyesalan bukan karena apa yang sudah kamu lakukan, tapi apa yang tidak kamu lakukan. Jadi, saya mencoba semua peluang yang ada.

- Cameron Diaz

Kata Mutiara Motivasi 8

 

 

Sukses bukanlah kunci kebahagiaan. Justru kebahagiaanlah kunci kesuksesan. Jika kau mencintai apa yang kau kerjakan, maka kau akan sukses.

- Albert Schweitzer

Kata Mutiara Motivasi 9

 

 

Jangan lupa untuk mencintai dirimu.

- Soren Kierkegaard

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading