Sukses

Lifestyle

Kue Mangkok Tradisional

Vemale.com - Bahan: 350 gram tepung beras 60 gram tepung terigu 250 gram gula pasir 250 gram tape singkong, haluskan 2 sdt baking powder 600 ml air kelapa Pewarna makanan Cara Membuat:
  • Uleni tepung beras, tepung terigu, gula pasir, baking powder dengan air kelapa yang dimasukkan sedikit demi sedikit. Tambahkan pewarna makanan. Pastikan adonan tercampur benar, sehingga tidak ada tepung yang masih menggumpal dan warnanya merata
  • Tutup adonan dengan lap yang sudah dibasahi, dan diamkan kurang lebih 30 - 45 menit
  • Panaskan kukusan sekitar 10-15 menit, dan siapkan cetakan
  • Tuangkan adonan ke dalam cetakan sampai penuh, dan kukus selama 25 - 30 menit
Agar kue mangkok dapat mengembang dengan rata, jangan buka kukusan selama proses mengukus. [initial] Kue tradisional yang menggoyang lidah Bola Sawut Siram Gula Merah Ayo membuat Selai Belimbing sendiri Kue Mochi Isi Ice Cream? Wajib dicoba!
(vem/bee)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

    What's On Fimela
    Loading