Fimela.com, Jakarta Cara penggunaan dan pemilihan popok yang salah dapat menyebabkan ruam pada kulit, ruam tersebut dapat berupa kemerahan atau kulit bersisik. Tentunya Momy nggak mau kan si buah hati tercinta mengalami masalah ruam karena penggunaan atau pemilihan popok yang salah. Kalau sudah terlanjur, maka ada abeberapa cara yang dapat Momy lakukan untuk menghilangkan ruam popok.
BACA JUGA
Advertisement
Pertama, pastikan Momy selalu mengecek popok yang tengah digunakan oleh si buah hati. Kalau popok sudah basah dan kotor, maka sudah seharusnya Momy ganti dengan yang baru. Mengganti popok pun nggak bisa sembarangan. Bersihkan area kulit dengan air atau tisu, jangan menggosok terlalu keras supaya kulit bayi Momy tidak terluka.
Kedua, meskipun belum kotor, bukan berarti Momy tak harus mengganti popok si buah hati. Ada baiknya Momy mengganti popoknya setiap dua sampai tiga jam sekali. Cara ketiga untuk mengatasi ruam pada kulit bayi adalah dengan memberikan gel yang mengandung zinc atau bertanya kepada dokter krim kulit apa yang cocok untuk bayi Anda.
Cara keempat dan yang paling penting adalah memilih popok dengan bahan yang aman dan nyaman digunakan oleh para bayi. Dipasaran kini ada beragam merek popok, tapi Momy harus memilih satu popok yang tepat. Bingung? Nggak perlu bingung karena Bintang.com punya bocoran popok yang nyaman untuk si buah hati.
Satu-satunya popok yang dapat diandalkan adalah SWEETY SILVER PANTS, popok yang memiliki kemampuan menyerap dalam satu detik jadi cepat kering. Sweety Silver Pants dikenal karena bahannya yang lembut dan elastis sehingga pas di badan si kecil, dan yang terpenting adalah popok tersebut antibocor serta sudah teruji secara klinis oleh Australian Dermatologist, jadi aman untuk kulit bayi.
Kalau bayi-bayi lucu dan menggemaskan para Momy sudah dapat bebas bergerak, maka para Momy berkesempatan untuk mendapatkan hadiah puluhan juta di "Sweety Amazing Baby Star 2017" nih. Bagaimana caranya? Caranya gampang kok, Momy hanya perlu merekam aksi bebas gerak si kecildalam bentuk foto atau video, jangan lupa mention ke @bintangcomid. Untuk info lebih lanjut Mom bisa klik di sini ya... Jangan lupa juga hashtagnya #SudahPakaiSweety.