Sukses

Lifestyle

Hal Sepele yang Bikin Tidur Nggak Berkualitas

Fimela.com, Jakarta Saat ini ada begitu banyak orang yang mengeluhkan soal tidur, mulai dari susah tidur, susah bangun, sampai merasa tak pernah tidur nyenyak. Stres memang kerap disebut sebagai salah satu penyebab munculnya masalah tersebut. Tapi kamu harus tahu kalau sebenarnya masalah tidur nggak selalu muncul karena stres.

Pola gaya hidup dan kebiasaan sehari-hari yang kamu lakukan juga bisa jadi penyebab kamu mengalami masalah di atas, salah satunya tak bisa tidur dengan nyenyak. Mungkin kamu sudah berusaha mengatasinya dengan mengganti bantal yang lebih empuk, atau menggunakan aroma terapi sebagai pengantar tidur.

Selain hal-hal tadi, yang harus kamu lakukan adalah mengubah atau menghilangkan kebiasaan buruk. Ya, kebiasaan buruk seperti di bawah ini ternyata bisa menjadi salah satu penyebab kamu nggak pernah tidur nyenyak dan nggak berkualitas. Mau tahu apa saja?

1. Menunda Waktu Makan

Sepele sih, tapi ini bisa bikin tidurmu nggak berkualitas. (Foto: Deki Prayoga, Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

2. Makan Tak Tepat Waktu

Sepele sih, tapi ini bisa bikin tidurmu nggak berkualitas. (Foto: Daniel Kampua, Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

3. Es Krim dan Kopi

Sepele sih, tapi ini bisa bikin tidurmu nggak berkualitas. (Foto: Deki Prayoga, Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

4. Main Gadget Sebelum Tidur

Sepele sih, tapi ini bisa bikin tidurmu nggak berkualitas. (Foto: Deki Prayoga, Digital Imaging: Nurman Abdul Hakim/Bintang.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading