Sukses

Lifestyle

Kota-kota dengan Gedung Pencakar Langit Paling Mengagumkan

Fimela.com, Jakarta Karena decak kagum tak datang hanya dari bentang panorama alam memukau, tak ada salahnya kamu menyambangi kota-kota dengan gedung pencakar langit paling mengagumkan. Belabel kota, sebagian orang mungkin sudah langsung membayangkan kesemerawutan dan kaos di sana-sini.

Namun tanpa sering disadari, traveling ke kota kerap membuatmu memahami banyak faktor. Terlepas dari akomodasi yang jauh, sangat jauh, lebih mudah, keberagaman sering kali jadi satu poin besar terkait kunjungan ke kota.

Kamu akan memahami bagaimana ritme kehidupan berjalan dengan latar belakang penduduk yang berbeda, tentang banyak asa menggantung, bahkan di sudut terkecil. Di samping itu, kota dengan gedung pencakar langit pun sekiranya sanggup jadi spot foto nan epic.

Bisa diambil dari berbagai sudut dengan hantaran kisah beragam, foto-foto tersebut nantinya akan bertutur dengan cara masing-masing. Tertarik? Singgahi saja sederet kota dengan gedung pencakar langit paling mengagumkan menurut cntraveler.com berikut.

Hong Kong

Hong Kong. (Getty)

Dubai, Uni Emirat Arab

Dubai. | via: partsolutions.com

Shanghai, Tiongkok

Shanghai, Tiongkok. (pure白box)

New York, Amerika Serikat

Manhattan, New York, Amerika Serikat. (Pinterest)

Cape Town, Afrika Selatan

Cape Town, Afrika Selatan. (theplanetd.com)

Paris, Perancis

Paris, Perancis. (Flickr)

San Francisco, Kalifornia, Amerika Serikat

San Francisco, Kalifornia, Amerika Serikat. (Getty)

Vancouver, Kanada

Vancouver, British Columbia, Kanada. (Getty)

Budapest, Hungaria

Budapest, Hungaria. (Marko86/Bored Panda)

Rio de Janeiro, Brasil

Rio de Janeiro, Brazil. | via: Raymond Choo

 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading