Sukses

Lifestyle

7 Foto Justin Trudeau Saat Masih Muda yang Bikin Kamu Naksir

Fimela.com, Jakarta Sebagai pemimpin sebuah negara, Justin Trudeau, cukup memiliki kharisma. Tak hanya bagi rakyat Kanada, namun juga bagi warga di belahan dunia lainnya. Terbukti dari sejumlah bukti foto berupa tatapan tak biasa dari para wanita yang menjumpainya seperti yang dimuat beberapa waktu lalu.

Namun, rupanya, pesona Justin Trudeau telah ia miliki sejak sebelum menjabat sebagai PM Kanada. Di media sosial, beredar foto-foto Justin Trudeau saat masih muda. Diduga, foto-foto tersebut diambil jauh sebelum ia menjabat sebagai perdana menteri. Ketampananannya mampu mencuri perhatian orang-orang di masyarakat. Sekali posting, sebuah akun bisa mendapat ribuan retweet dan likes. Mulai dari pakai kemeja sampai bertelanjang dada, semua bisa kamu dapatkan pada sederet foto-foto berikut yang dihimpun dari berbagai sumber berikut ini. Check this out!

Justin Trudeau. (Via: twitter.com/katieelynch)

Justin Trudeau. (Via: twitter.com/katie_3148)

Justin Trudeau. (Via: twitter.com/katie_3148)

Justin Trudeau. (Via: twitter.com/phuckyou_)

Justin Trudeau. (Via: twitter.com/sarahleckwatch)

Justin Trudeau. (Via: 9gag.com)

Justin Trudeau. (Via: twitter.com/sarahleckwatch)

 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading