Sukses

Lifestyle

Bintang 5: Bunga Termahal, Insomnia Ekstrim, Dikutuk Jadi Batu

 

Fimela.com, Jakarta Bintang 5 yang tayang setiap hari di SCTV setiap pukul 07.00 WIB, selalu memberikan informasi menarik dari seluruh belahan dunia. Maka sudahlah sangat tepat jika Anda selalu menonton tayangan Bintang 5.

Pada Bintang 5 kali ini, Anda akan mendapatkan tiga informasi menarik yang mungkin belum pernah kamu tahu sebelumnya, pertama soal bunga termahal.

Kedua, ada informasi tentang orang-orang yang bisa tidak tidur bertahun-tahun lamanya. Ketiga tentang legenda manusia yang dikutuk menjadi batu karena berbagai alasan. Penasaran melihat berita selengkapnya? Simak dalam video Bintang 5 di bawah ini.

5 Bunga Termahal di Dunia

Bunga sangat dicintai kaum hawa. Tak heran banyak kaum pria yang memanfaatkan bunga sebagai hadiah untuk mendapatkan perhatian wanita pujaannya. Tapi untuk membeli lima jenis bunga ini, mungkin banyak pria yang akan berpikir berkali-kali. Sebab bunga ini sangat mahal dan bisa mencapai miliaran rupiah. Penasaran ? Berikut lima bunga termahal di dunia versi Bintang 5.

5 Orang yang Mengalami Gangguan Tidur Ekstrim

Tidur adalah aktifitas alamiah dari manusi, dan tidur adalah salah satu nikmat yang patut disyukuri. Dengan tidur yang cukup, sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh. Tapi tahukah Anda jika di dunia ini ada orang-orang yang memiliki gangguan tidur sampai bisa tidak tidur bertahun lamanya. Pasti mereka amat tersiksa, Penasaran mengapa mereka bisa tidak bisa tidur sampai bertahu-tahun lamanya? Berikut lima Orang yang Mengalami Gangguan Tidur Ekstrim versi Bintang 5.

5 Legenda Manusia yang Dikutuk Menjadi Batu

Bukan hanya Malin Kundang yang dikutuk menjadi batu. Ternyata banyak cerita rakyat yang mengisahkan menusia dikutuk menjadi batu karena berbagai alasan. Berada diurutan kelima adalah Gua Putri yang terletak di Sumatera Selatan. Konon katanya, gua itu semula adalah gadis cantik bernama Putri Balian. Ia dikutuk menjadi batu karena sebuah ucapan si pahit lidah bernama Pangeran Semuning. Penasaran dengan cerita selengkapnya dan tiga manusia lainnya yang dikutuk menjadi batu? Berikut lima legenda manusia yang dikutuk jadi batu versi Bintang 5.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading