Sukses

Lifestyle

13 Tempat untuk Menemukan Kepingan Romantisme Maumere

Fimela.com, Jakarta Maumere mungkin tak jadi yang muncul pertama ketika berbicara destinasi di Nusa Tenggara. Sebagai ganti, gugusan pulau di timur Bali ini malah dengan lantang melafalkan nama-nama seperti Lombok, Kepulauan Komodo, Labuan Bajo, Bukit Wairinding, bahkan Taman Laut 17 Pulau Riung.

Namun demikian, mengapa pula harus selalu mengikuti ke mana arah gelombang menuju? Sesekali, kamu harus sedikit tergoboh melawan deras arus untuk menemukan 'padang' yang lebih menarik. Teori ini pun sepertinya tak salah diterapkan pada Maumere.

Fakta bahwa ia adalah eksotisme tepat di jantung Flores mungkin bisa sedikit menggodamu. Namun, jangan juga cepat terbuai, lantaran Maumere masih punya 'sejuta' pesona untuk ditawarkan. Dari 'hutan kapas' hingga bukit di pesisir yang bentangkan panorama elok, semua berbaring dan menunggumu.

Dikutip dari berbagai sumber, berikut tempat-tempat untuk menemukan kepingan romantisme yang tersebar di Maumere. Pengalaman demi pengalaman dari setiap destinasi dimaksudkan untuk menyusun puzzle, hingga akhirnya kamu bisa mendefinisikan elok Maumere secara utuh. Bersualah dengan tanah Maumere!

Pulau Babi

Pulau Babi, Maumere, Flores, NTT. (Youtube)

Pasar Geliting

Pasar Geliting, Maumere, Flores, NTT. (capamaumere.com)

Gunung Egon

Gunung Egon, Maumere, Flores, NTT. (mandomanguleh/Instagram)

Desa Doka

Desa Doka, Maumere, Flores, NTT. (oldlook.indonesia.travel)

Pasar Alok

Pasar Alok, Maumere, Flores, NTT. (arikanov/Instagram)

Kampung Bugis

Kampung Bugis, Maumere, Flores, NTT. (benyaminlakitan.com)

Pantai Koka

Pantai Koka, Maumere, Flores, NTT. (nasochan19/Instagram)

Pantai Kajuwulu

Pantai Kajuwulu, Maumere, Flores, NTT. (claudygwen/Instagram)

Teluk Maumere

Teluk Maumere, Maumere, Flores, NTT. (thom_wolopora/Instagram)

Museum Blikon Blewut

Museum Blikon Blewut, Maumere, Flores, NTT. (adlienerz.com)

Desa Tenun Sikka

Desa Tenun Sikka, Maumere, Flores, NTT. (myiota.wordpress.com)

Bukit Nilo

Bukit Nilo, Maumere, Flores, NTT. (avrilpaskalist/Instagram)

Pulau Pangabatang

Pulau Pangabatang, Maumere, Nusa Tenggara Timur. (capamaumere.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading