Sukses

Lifestyle

Niat Ingin Rekam Singa Gunung, Kamera Polisi Malah Rekam Siluman!

Fimela.com, Jakarta Sebagai area bermain dan bersantai, adanya singa gunung tentu bukan ide yang baik untuk berada di sana. Hal tersebut rupanya baru saja terjadi di Kansas, Amerika Serikat. Orang-orang melaporkan pada polisi bahwa merek melihat seekor singa gunung di Gardner Park, Kansas.

Menanggapi laporan tersebut, polisi menyiapkan kamera pengintai sebagai upaya menangkap singa gunung yang kabarnya tersesat di taman. Namun, setelah kamera dipasang, tak tampak seekorpun singa gunung yang pelapor maksud. Justru, yang terekam malah hewan-hewan lain dan  sosok makhluk asing  menyeramkan. Bahkan tampak seperti siluman.

"Kami tidak melihat seekor singa gunung," kata Gardner Police Departemen di Facebook. "Namun kami terkejut dengan beberapa gambar yang padahal kamera tidak rekam. Kami telah menyertakan beberapa gambar ini untuk Anda. Kami sekarang memiliki kepedulian yang berbeda. Kami sedang berusaha untuk mengidentifikasi beberapa satwa liar dan aktivitas dalam gambar ini," imbuhnya.

Seperti apa sosok menyeramkan yang tertangkap kamera? Berikut beberapa gambarnya yang dihimpun dari Bored Panda.

Seperti sigung. (Via: boredpanda.com)

Anjing hutan. (Via: boredpanda.com)

Rakun. (Via: boredpanda.com)

Apaan nih? (Via: boredpanda.com)

Kayak gorila. (Via: boredpanda.com)

Kayak serigala pakai heel. Siluman? (Via: boredpanda.com)

Pria bertopeng. (Via: boredpanda.com)

What the hell this thing is? (Via: boredpanda.com)

Zzzz~ (Via: boredpanda.com)

Kata Gardner Police Departemen. (Via: boredpanda.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading