Sukses

Lifestyle

Tak Melulu Berisi Reruntuhan, Ini 14 Pulau Cantik di Yunani

Fimela.com, Jakarta Mengingat Yunani, angan sebagian orang mungkin akan langsung melambung pada sederet bangunan kuno, di mana beberapanya telah berupa reruntuhan. Kerap dilekatkan dengan mitos dewa-dewa, tak heran kalau penjelajahan negeri di tepian Laut Mediterania ini sarat akan wisata sejarah.

Namun demikian, menelisik kejayaan masa silam tak jadi daya tarik tunggal negara tetangga Albania tersebut. Dengan letak yang sedemikian rupa, Yunani pun memiliki pulau-pulau cantik yang siap menampung decak kagum turis. Berhiaskan garis pantai menawan, destinasi ini bisa jadi opsi lain kala singgah.

Meninggalkan sejenak titik-titik legenda dan mitos yang begitu populer, pengalaman island hopping di Yunani bisa jadi satu yang tak terlupakan. 'Beralaskan' laut biru nan memukau, serta harum air asin yang masih bersih, mengapa juga kamu tak mencoba jenis perjalanan ini?

Dikutip dari Telegraph, pulau-pulau berikut yang dikatakan paling cantik di Yunani. Beberapa di antaranya mungkin sudah familiar, sedangkan yang lain masih begitu asing di telinga dan pandangan mata. Pastikan kamu mampir ketika traveling ke Yunani!

Pulau Andros

Pulau Andros, Yunani. (AP)

Pulau Karpathos

Pulau Karpathos, Yunani. (AP)

Pulau Zakynthos

Pulau Zakynthos, Yunani. (AP)

Pulau Lesbos

Pulau Lesbos, Yunani. (AP)

Pulau Delos

Pulau Delos, Yunani. (AP)

Pulau Corfu

Pulau Corfu, Yunani. (AP)

Pulau Kefalonia

Pulau Kefalonia, Yunani. (AP)

Pulau Koufonissia

Pulau Koufonissia, Yunani. (AP)

Pulau Patmos

Pulau Patmos, Yunani. (AP)

Pulau Crete

Pulau Crete, Yunani. (AP)

Pulau Hydra

Pulau Hydra, Yunani. (AP)

Pulau Symi

Pulau Symi, Yunani. (AP)

Pulau Skyros

Pulau Skyros, Yunani. (AP)

Pulau Rhodes

Pulau Rhodes, Yunani. (AP)

 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading