Sukses

Lifestyle

10 Kursi dengan Desain Kreatif Bikin Kamu Nggak Ingin Beranjak

Fimela.com, Jakarta Kursi merupakan salah satu benda yang fungsinya nggak hanya berguna di dalam rumah. Namun di beberapa tempat umum pun juga terdapat kursi yang dapat digunakan oleh masyarakat umum. Entah untuk melepas lelah setelah berjalan jauh atau untuk menunggu bus datang.

Pada umumnya, kursi hanya berbentuk kayu panjang berkaki empat yang bisa menampung beberapa orang. Namun, ternyata ada, lho, kursi-kursi di tempat umum yang didesain dengan kekreativitasan yang epic sehingga orang-orang tak ingin terlalu cepat beranjak dari sana? Seperti kursi-kursi yang dihimpun oleh Bored Panda berikut ini. Kalau kamu berada di sana, kayaknya, sih kamu dijamin bakal mau pergi. Mungkin malah selfie berkali-kali? :))

Kursi pensil. (Via: boredpanda.com)

Kursi keyboard. (Via: boredpanda.com)

Kursi glow in the dark, Massachusetts. (Via: boredpanda.com)

Kursi tangan, Kiev, Ukraina. (Via: boredpanda.com)

Paprocany Lake Shore Redevelopment. (Via: boredpanda.com)

The Blue Carpet, Newcaslte, England. (Via: boredpanda.com)

Kursi buku, Inggris. (Via: boredpanda.com)

Park In Vocklabruck, Austria. (Via: boredpanda.com)Buntut paus. (Via: boredpanda.com)

Didesain oleh Alleswirdgut Architektur, Luxembourg. (Via: boredpanda.com)

 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading