Sukses

Lifestyle

10 Desain Arsitektur Modern nan Unik dari Negeri Sakura, Jepang

Fimela.com, Jakarta Selalu ada ide menarik yang diciptakan oleh seorang desainer rumah. Tak hanya menjadikan rumah sebagai tempat tinggal, namun juga sebagai mengemas sebuah tempat tinggal dengan desain-desain menarik dan senyaman mungkin untuk ditinggali.

Seperti desain-desain bangunan yang ada di Jepang berikut ini. Diwartakan oleh Bored Panda, tampak tidak ada batasan kreativitas dan imajinasi dalam merancang bangunan dan struktur di Jepang. Mulai dari persembunyian di hutan hingga rumah-rumah perkotaan yang benar-benar transparan. Belum lagi menara kapsul menakjubkan dan rumah mungil dengan garasi seadanya tapi kece. 

Dihimpun dari Bored Panda, berikut 10 barang buktinya.

Rumah transparan. (Via: boredpanda.com)

Rumah dan taman. (Via: boredpanda.com)

Rumah slide. (Via: boredpanda.com)

Ebisu East Gallery di Shibuya, Tokyo. (Via: boredpanda.com)

 Nakagin Capsule Tower di Tokyo, Japan. (Via: boredpanda.com)

Sugamo Shinkin Bank di Kawaguchi. (Via: boredpanda.com)

Rumah mungil di Tokyo. (Via: boredpanda.com)

Rumah pensiunan. (Via: boredpanda.com)

Pre-school. (Via: boredpanda.com)

Taman kanak-kanak. (Via: boredpanda.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading