Sukses

Lifestyle

Sederet Potret Cantik Gerhana Bulan Unik di Langit Indonesia

Fimela.com, Jakarta Jadi yang terakhir di tahun 2016, gerhana telah berlangsung pada Jumat (16/9) - Sabtu (17/9) silam. Berbeda, lantaran bukan semburat merah yang terlihat seperti biasa, melainkan rupa bulan samar. Sebagaimana dimuat accuweather.com, hal itu disebabkan bulan tak masuk di bayang inti Bumi, tapi area penumbra.

Jika dibandingkan dengan gerhana bulan parsial dan total, rupanya memang tak jauh berbeda. Namun, Gerhana Bulan Penumbra (GBP) diyakini lebih baik diamati menggunakan teropong atau teleskop.

Berdasarkan laporan accuweather.com, salah satu fenomena luar angkasa ini berlangsung selama 3 jam, 59 menit, 16 detik dan melalui sejumlah wilayah di Bumi, yakni Asia, Australia, Afrika, dan Eropa.

Sebagai gerhana terakhir tahun ini, tak heran kalau publik, termasuk yang berasal dari Indonesia, berbondong-bondong mengabadikan cantiknya paras gerhana bulan penumbra tersebut. Berikut beberapa di antaranya.

 

A photo posted by Dwiki Lim 林驍龍 (@heydwiki) on

 

 

A photo posted by r033y (@ziggizig17) on

 

 

A photo posted by Eko Aris Winarto (@ekoariswinarto) on

 

 

A photo posted by Adipati (@adipati76) on

 

 

A photo posted by Dwiki Lim 林驍龍 (@heydwiki) on

 

 

A photo posted by Muhammad Nurnukman (@nukman_97) on

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading