Sukses

Lifestyle

10 Kumis dan Jenggot Tergokil yang Bikin Bapak Kamu Minder!

Fimela.com, Jakarta Kumis dan jenggot merupakan dua 'aksesoris' alami pada pria yang tak bisa ditolak. Meski nggak semua pria di dunia dianugerahi rambut pada wajah mereka, namun tak sedikit pula dari mereka yang menginginkannya. Entah menumbuhkan dari awal atau hanya sekadar menebalkan.

Saking banyaknya pria pemelihara kumis dan jenggot, di Nashville, Tennessee, Amerika Serikat, terdapat sebuah kompetisi nasional bagi para pria peminat kumis dan jenggot bernama National Beard And Moustache Competition. Dalam kompetisi tersebut para peserta membuat kumis dan jenggot mereka tampak tak biasa. Seunik mungkin, mereka membuat kumis dan jenggot dengan berbagai bentuk.

Seperti yang dihimpun dari Bored Panda berikut ini. Kumis dan jenggot bapak kamu bisa jadi nggak ada apa-apanya dibanding kumis dan jenggot 10 orang ini! Coba deh kasih tahu ke bapakmu, mungkin beliau bakal minder. :))

Antena TV! (Via: boredpanda.com)

Tarik tambang bisa kaleee~ (Via: boredpanda.com)

Bisa buat tarik tambang, nih~ (Via: boredpanda.com)

Another Jack Sparrow. (Via: boredpanda.com)

Mirip banteng............... (Via: boredpanda.com)

Triple layer. (Via: boredpanda.com)

Starfish? (Via: boredpanda.com)

Jenggot bercula. :)) (Via: boredpanda.com)

Kayak cincin Olimpiade, ya? (Via: boredpanda.com)

JUARAAAA! (Via: boredpanda.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading