Sukses

Lifestyle

Cookie, Kakatua Tertua Mati di Usia 83 Tahun

Fimela.com, Jakarta Namanya Cookie. Burung Kakatua penghuni Kebun binatang Brookfield itu telah tiada di usia 83 tahun pada hari Sabtu pekan lalu. Ia menjadi kakatua tertua berjenis Major Mitchell, sebuah fakta yang tercatat dalam Guinness Book of World Records.

Sebelum mati, Cookie adalah salah satu bintang di kebun binatang tersebut setelah dibuka 30 Juni 1934., Sebelumnya Cookie tinggal di kebun binatang Taronga Sydney, Australia.

Kakatua Mejar Mitchell (Lophochroa leadbeateri) juga dikenali sebagai Kakaktua Leadbeater atau Kakaktua Merah Jambu yang hidup di kawasan gersang di tanah besar Australia. Burung kakatua jenis ini disebut-sebut sebagai burung paling cantik di dunia

Berikut kegiatan Cookie semasa hidup yang direkam selama 36 detik dan diunggah BBC Newas, Kamis, 31 Agustus 2016 :

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading