Fimela.com, Jakarta Harga rokok naik jadi Rp50 ribu. Begitulah headline berita-berita yanga da di media massa beberapa hari belakangan ini. Namun, sejatinya, sejak beberapa bulan lalu, wacana kenaikan harga rokok memang telah dilempar ke publik. Namun, kali ini, Direktorat Jenderal Bea Cukai (DJBC) kembali mengkaji usulan kenaikan harga rokok hingga dua kali lipat.
BACA JUGA
Advertisement
Dari kabar tersebut, masyarakat yang sebagian besar aktif di media sosial pun buka suara menaggapi usulan pemerintah tentang kenaikan harga rokok. Tak semua diambil serius oleh mereka, sebagian lainnya malah mengomentari dengan unsur humor. Sedangkan sebagian lagi dengan nada sarkas. Lantas, seperti apa logika netizen dalam menanggapi kabar harga rokok yang naik jadi Rp50 ribu? Berikut 10 kicauan absurd dari mereka.
mau ngurangi perokok harusnya rokok jangan dimahalin, tapi dimurahin.
— renné nésa (@makmummasjid) August 20, 2016
rokok murah
perokok ngeroko mulu
cepet mati
jumlah perokok berkurang
harga rokok naik
— bayu joo (@bayu_joo) August 19, 2016
"ah biasa aja"
harga bensin naik
"ah biasa aja"
harga kuota naik
"cobaan apalagi ini :("
Harga rokok naik jadi 50k, panik. Kami, pejuang pensil alis, harga Viva naek mulu; ga ada yang peduli.
— fallaadinda(dot)com (@falla_adinda) August 19, 2016
Semalem diskusi panjang sama @elwa; kalau bener harga rokok jadi 50 ribu keputusan kami sudah bulat, astu harus berhemat pampers sama susu.
— Bhagavad Sambadha (@fullmoonfolks) August 20, 2016
Kalo beneran harga rokok 50rb, kemungkinan yang bakal terjadi:
— Halyan Mardiyanto (@yanskii) August 18, 2016
1. Berenti ngerokok
2. Pindah ke vape
padahal dibanding harga rokok yang dinaikin, mulutnya aja yang diturunin di bawah betis. kan jadi susah tuh ngerokoknya.
— Galih (@mas_aih) August 18, 2016
Kalo sampe rokok naik jadi 50rb, gawat nih nasib kita yang punya temen perokok.
— ☕ Oka (@daraprayoga_) August 16, 2016
"Sebats" artinya bisa 2 jam.
Sayang kalo cepet abis, mahal.
Panik amat rokok mahal,biasanya juga minta ketemen
— arab (@arabaniyasiz) August 20, 2016
Pagi. Kejujuran sekarang mahal. Tapi tahun depan ada yang lebih mahal: Rokok
— Reklamasi Jancukers (@sudjiwotedjo) August 19, 2016
Di Indo serba mahal.
— Fachmi Lukman (@Fchmidiot) August 18, 2016
Mau sekolah Mahal
Mau sehat mahal
Jangankan sekolah dan mau sehat, kita mau cepet meninggal aja mahal! itu rokok 50rb