Sukses

Lifestyle

Mengintip Pesona 'Pantai Tapal Kuda' di Lombok Lewat 11 Potret

Fimela.com, Jakarta Gili Air, Meno, dan Trawangan boleh saja jadi yang paling terkenal, namun pesona Lombok jauh melampaui ketiganya. Jauh berada di selatan terdapat satu sudut pesisir yang mungkin namanya masih asing di telinga. Namun demikian, bukan berarti eksotismenya kalah dengan mereka yang telah tersibak ke dunia.

Adalah Mawun, 'pantai anonim' yang eloknya masih belum diketahui banyak orang. Topografi yang terbilang landai memungkinkanmu berjalan atau sekedar bermalas-malasan di sepanjang garis pantai. Terpaan ombak yang sesekali menyentuh kaki, serta belaian angin laut kian menimbulkan nuansa kerasan.

Bukan hanya soal panorama memukau yang dibingkai biru laut menggoda, Mawun juga dikenal dengan bentuk unik. Diapit Pantai Selong Belanak dan Kuta Lombok, Mawan berparas layaknya tapal kuda. Kalau masih ingin dibuat jatuh hati, lihat dulu saja sejumlah potret tersebut.

 

A photo posted by Fabian Gysel (@sabai_sabai_images) on

 

 

A photo posted by Marina Morinz (@marinatheexplorer) on

 

 

A photo posted by Nunu Ab Halim (@nunuhalim) on

 

 

 

A photo posted by Fathur Onnie (@fathurr_roman) on

 

 

 

A photo posted by hendi sopian (@goe_hens) on

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading