Sukses

Lifestyle

Derita yang Akan Dialami oleh Anjingmu Kalau Kegendutan

Fimela.com, Jakarta Tentu kamu ingin hewan peliharaanmu sehat, lincah, dan menggemaskan. Memang sih kalau binatang kesayanganmu itu gendut, terlihat lebih lucu. Tapi tahukah kamu, ternyata dia amat tersiksa? Gak Percaya? 

Video berdurasi kurang dari semenit ini bakal memperlihatkan betapa tersiksanya seekor anjing bertubuh gendut. Mungkin ini pula yang akan dirasakan oleh peliharaanmu lainnya seperti kucing, misalnya. Dia tidak bisa melompati pagar pembatas, tidak bisa masuk ke kolong lemari untuk mengambil mainan kesukaannya, atau tidak bisa membalikkan badan saat tidur terlentang. Antara lucu dan kasihan. Simak nih penderitaannya.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading