Sukses

Lifestyle

Father's Day, Inilah 6 Ayah Kreatif nan Inspiratif di Dunia

Fimela.com, Jakarta Seperti yang tercatat pada Wikipedia, pada bulan Juni di minggu ke-3, puluhan negara di dunia merayakan Hari Ayah atau yang lebih dikenal dengan Father's Day. Meski Indonesia nggak masuk di dalamnya, karena Hari Ayah dirayakan pada 12 November mendatang, namun bukan berarti warganya sama sekali nggak merayakannya. 

Berbagai momen bersama ayah membanjiri media sosial. Entah itu Facebook, Twitter, Path, atau Instagram. Mungkin, kamu salah satu yang merayakan momen musiman ini. Mulai dari foto hingga untaian kata indah, semuanya melengkapi media sosial beberapa hari ini. Sosok laki-laki yang berperan langsung dalam terciptanya manusia baru ini telah membuat jatuh cinta anak-anaknya pada momen paling pertama dalam hidup.

Sekadar melengkapi momen Father's Day yang ada, berikut kumpulan 6 ayah kreatif yang inspiratif dihimpun dari Mymodernmet.com.

John Wilhelm, fotographer

John Wilhelm, fotographer dari Swiss. (Via: mymodernmet.com)

Beau Coffron, blogger dan penulis

Beau Coffron, blogger dan penulis dari Oklahoma. (Via: mymodernmet.com)

Alex Solis, desainer and ilustrator

Alex Solis, desainer and ilustrator dari Chicago. (Via: mymodernmet.com)

Chris Durso, graphic artist & kreator dari Foodiggity

Chris Durso, graphic artist & kreator dari Foodiggity. (Via: mymodernmet.com)

Fred Giovannitti, tattoo artist & penemu

Fred Giovannitti, tattoo artist & penemu dari Las Vegas. (Via: mymodernmet.com)

Joshua Hoffine, fotografer

Nenek berambut putih. (Via: boredpanda.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading