Sukses

Lifestyle

Klakson Bus AKAP Kini Ada Nadanya! Tukang Tahu Bulat Kalah Keren!

Fimela.com, Jakarta Setiap kendaraan bermesin, klakson merupakan salah satu bagian tak terpisahkan. Alat serupa terompet ini memiliki fungsi yang krusial. Bagaimana tidak, klakson yang dibunyikan dengan tenaga listrik ini digunakan sebagai tanda peringatan kepada kendaraan lain akan keberadaan sesama pengendara.

Namun, terkadang, keberadaan klakson yang berguna itu justru menimbulkan hal-hal yang tak diinginkan. Kaget, misalnya. Tak jarang terjadi kecelakaan lalu lintas yang disebabkan oleh suara klakson yang terlalu keras dan bikin kaget orang lain. Paling sering, suara klakson dari kendaraan jumbo semacam bus AKAP (Antar Kota Antar Provinsi) yang bikin kaget. Namun kini klakson bus telah mengalami evolusi, di mana nggak lagi suara "tooot" yang terdengar, melainkan suara nada lagu. Kayak suara klakson Garuda Mas pada video berikut ini. Cekidot!

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading