Sukses

Lifestyle

12 Tempat di Bumi yang Mungkin Jadi 'Gerbang Dunia Sihir'

Fimela.com, Jakarta Dengan rupa dan kontur berbeda, sejumlah tempat di Bumi sanggup menghadirkan tanya dan mencipta imaji, bahkan yang paling aneh sekali pun. Paras tepi dunia, gerbang neraka, juga kolam iblis telah tersemat di sejumlah tempat dengan panorama alam elok nan unik.

Jadi magnet tersendiri, traveling memang terkadang bisa berperan sebagai media pengantar pada sejumlah angan tak berbatas. Sebebas pelikan yang hanya sesekali hinggap di pesisir Atlantik atau seperti hembusan angin di antara rapat dinding Dubrovnik. Di antara banyak bayang-bayang 'gila', gerbang dunia sihir mungkin jadi salah satunya.

Mulai dari kastil yang menjulang, terowongan pohon dengan celah bercahaya di pangkal jalan, hingga garis pantai berpemandangan memesona, semua bisa 'diposisikan' sebagai gerbang dunia sihir. Menurut Buzzfeed, berikut beberapa sudut di antaranya.

Neuschwanstein, Jerman

 

A photo posted by J A C O B R I G L I N (@jacob) on

Jokulsarlon, Islandia

Les Espaces d’Abraxas, Noisy-le-Grand, Perancis

 

A photo posted by @ferdinandchoffray on

Copenhagen, Denmark

 

A photo posted by Sacha | Netherlands (@veer74) on

Antelope Canyon, Arizona

 

A photo posted by Ed Droste (@edroste) on

Montserrat, Spanyol

 

A photo posted by JACK MORRIS (@doyoutravel) on

Buchanan Castle, Stirlingshire, Skotlandia

 

A photo posted by Alistair Horne (@ali.horne) on

New South Wales, Australia

Great Blue Hole, Belize

 

A photo posted by @plotography on

'Terowongan Cinta', Klevan, Ukraina

Helensburgh Old Railway Tunnel, Helensburgh, Australia

 

A photo posted by Kel Morales - Sydney (@kemikulz) on

Radhuset Metro Station, Stockholm, Swedia

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading