Sukses

Lifestyle

Larut dalam Kemeriahan 8 Perayaan di Indonesia pada Bulan Mei

Fimela.com, Jakarta Halo, Mei! Bagi beberapa orang, pergantian bulan bisa jadi satu momen terbaik untuk mengkaji ulang berbagai destinasi yang hendak disambangi. Setelah melakukan sederet pertimbangan, daftar akan tempat-tempat itu nantinya tinggal diatur dalam rentang waktu sedemikian rupa.

Kalau masih bingung mau mengusung 'tema' apa di perjalanan bulan ini, jelajah festival seru mungkin bisa dijadikan alternatif terbaik. Bukan hanya soal menikmati panorama menawan, dengan turut 'lebur' dalam gegap-gempita perayaan, traveling kali ini sangat mungkin mendatangkan pengalaman berbeda.

Sedang tak ingin keluar negeri? Tak masalah. Pasalnya sejumlah wilayah di Indonesia pun siap menggelar berbagai perayaan meriah sepanjang Mei. Dihimpun dari berbagai sumber, berikut beberapa perayaan dalam negeri yang bisa disambangi sambil traveling.

Waisak di Borobudur (22-23 Mei)

 

A photo posted by Desiana Kartika Dewi (@desianakd) on

Solo Keroncong Festival (14-16 Mei)

 

A photo posted by Resmitra W. Wardhana (@r_wisnu_w) on

Semarang Night Carnival (7 Mei)

 

A photo posted by Karis Yogya (@karisyogya) on

Jakarta Fashion and Food Festival (22 April-22 Mei)

 

A photo posted by @_v.farhana_ on

Festival Teluk Jailolo (2-7 Mei)

 

A photo posted by iBadjiser (@a_r_badjiser) on

Festival Kopi 7-12 Mei)

 

A photo posted by Warta Event (@wartaevent) on

International Tour de Banyuwangi (11-14 Mei)

 

A photo posted by Fajar Arista (@fajararista) on

Sabang Fair (21-27 Mei)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading