Sukses

Lifestyle

Pot Tanaman Unik, Bikin Tampilan Kamarmu Ciamik

Fimela.com, Jakarta Dekorasi kamar itu-itu aja? Coba pasangan tanaman mungil di dalamnya. Pasti tampilan kamar kamu jadi lebih meriah. Nah, kenapa nggak pasangan tanamannya di pot fancy ini? Kamarmu pasti makin seru! 

Cara buatnya gampang banget. Kamu perlu pot konvensional, toples permen yang sudah gak kepake, dan lem dengan daya tempel super. Sementara untuk isi pot, kamu butuh beberapa batu warna warni, tanah gembur atau tanah kompos, dan tanaman mungil (bonsai). Bagaimana cara membuatnya? Ikuti tutorial ini, yuk.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading