Sukses

Lifestyle

13 Potret Situs Seni Bernuansa Buddha di Jalur Sutra

Fimela.com, Jakarta Berbicara tentang Jalur Sutra, maka angan akan perjalanan akbar Marco Polo mungkin jadi satu yang paling identik. 'Kitab' catatan perjalanannya mungkin sudah menginspirasi ratusan, bahkan jutaan manusia untuk menengok kejayaan jalur dagang paling tersohor kala itu dengan menjelajah sejumlah destinasi.

Meski sering dikaitkan dengan pedagang muslim, bukan berarti 'warisan' jalur sutra hanya terdiri dari satu golongan. Pada beberapa lokasi, pelancong juga bisa mendapati peninggalan Buddha dengan sejarah dan panorama yang tentu saja melampaui definisi memesona. Ketika Patung Bamiyan di Afghanistan terpaksa 'berubah' jadi puing karena Taliban, beberapa masih ada yang bertahan hingga kini.

Salah satu yang 'bertengger' di Tiongkok adalah Mogao Grottoes. Situs seni bernapaskan Buddha ini termasuk populer di kalangan turis. Disebut sebagai salah satu situs Buddha paling penting di Bumi, sebagaimana dimuat Lonely Planet, Mogao Grottoes adalah rumah bagi 18 bangunan biara dan lebih dari 1.400 biarawan, biarawati, dan seniman. Langsung saja lihat paras elok situs yang sebagian besar didominasi gua tersebut.

 

A photo posted by @aries_viator on

 

 

A photo posted by Su Djsoney (@fishergd) on

 

 

A photo posted by Natchaya B (@akabie43) on

 

 

 

A photo posted by Sally⭐️🍉 (@sallly_tang) on

 

 

A photo posted by Yoana Afriani (@afrianiyo) on

 

 

A photo posted by Theodore (@pariscalcifer) on

 

 

A photo posted by Michelle (@michelle__yj) on

 

 

 

 

 

A photo posted by Hermina (@spring_116) on

 

 

A photo posted by 希維seaway (@imseaway) on

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading