Fimela.com, Jakarta Mengisi ulang baterai handphone memang kadang menjemukan dan bikin bete. Pasalnya, nge-charge handphone membutuhkan waktu lama. Mulai dari sejam hingga berjam-jam tergantung dari berapa sisa baterai. Kadang, saking nggak bisa lepas dari handphone, beberapa orang sampai memainkannya meski lagi di-charge.
Baca Juga
Padahal, hal tersebut nggak baik bagi kondisi handphone. Ya gimana, lagi? Kalau dibiarkan begitu saja, terkadang kabelnya menggantung atau tersampar. Nah, biar handphone-mu tetap aman saat lagi di-charge. Lebih baik kamu bikin tempat yang bisa ikut digantung. Jadi tanganmu nggak 'gatal' untuk terus memainkannya. Bahan-bahan yang perlu kamu butuhkan cukup sederhana, yakni botol sampo bekas, spidol permanen, pisau cutter, dan cat semprot. Langkah-langkahnya, simak 7 gambar GIF di bawah ini.
Advertisement
Simak selengkapnya pada video berikut ini. Cekidot!