Sukses

Lifestyle

9 Kamuflase Unik dari Manusia dengan Pakaian Mereka

Fimela.com, Jakarta Berbicara tentang kamuflase, mungkin kamu akan berpikir tentang seni menyamar yang kerap dilakukan bunglon atau tentara dalam melindungi diri. Yap, sengaja memakai pakaian yang sama dengan tempat mereka berada merupakan salah satu cara seseorang atau hewan untuk menyamarkan penglihatan musuh.

Meski demikian, rupanya beberapa kamuflase terjadi atas unsur ketidaksengajaan si pelaku. Memakai pakaian dengan motif yang sama dengan benda yang ada di sekitar tanpa mengetahui sebelumnya, contohnya. Bagi si pelaku yang mengalami, mungkin hal tersebut bisa bikin awkward setengah mati. Namun, bagi orang lain yang melihat, hal tersebut bisa jadi kebetulan yang unik. Seperti yang terjadi pada 9 orang berikut ini. Mengagumkan dan bikin kamu berkata "WAW".

Pakaian dan karpet. (Via: mirror.co.uk)

Sweater dan softcase handphone. (Via: mirror.co.uk)

Stocking dan karpet. (Via: mirror.co.uk)

Dress dan sofa. (Via: mirror.co.uk)

Kaus kaki dan karpet. (Via: mirror.co.uk)

Kemeja dan tas. (Via: mirror.co.uk)

Kaus kaki dan karpet. (Via: mirror.co.uk)

Dress dan karpet. (Via: mirror.co.uk)

Baju dan sofa. (Via: mirror.co.uk)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading