Sukses

Lifestyle

5 Kesalahan Sehari-hari yang Bisa Memperburuk Keadaan

Fimela.com, Jakarta Dalam kehidupan sehari-hari, kamu pasti memiliki aktivitas yang menuntutmu untuk bergerak dan melakukan apa saja. Tanpa kamu sadari, dari sekian banyak aktivitas, pasti ada setidaknya satu hal yang nggak kamu pahami dengan baik dan menjadi kesalahan umum yang menerus dalam hidupmu.

Kalau nggak diperbaiki, dalam jangka panjang mungkin kebiasaan kecil yang telah menjadi kesalahan itu akan memperburuk keadaanmu dan memcelakai dirimu sendiri. Untuk itu, kali ini Bintang.com akan membeberkan beberapa kesalahan dari kebiasaan-kebiasaan kecil sehari-hari dan cara memperbaikinya. Cekidot!

Mengeringkan tangan pakai paper towel: lipat menjadi dua bagian. Cara ini mencegah tanganmu yang kering disatu sisi menjadi basah lagi karena penyerapan air pada paper towel. (Via: buzzfeed.com)

Posisi buang air di toilet duduk. Menurut studi, buang air besar di toilet modern adalah hal buruk bagi perut. Oleh karena itu, ambil kursi pendek untuk menopang kakimu hingga seperti sedang jongkok. (Via: squattypotty.com)

Tutup kloset saat kamu menyiram toilet. Sebab, cipratan air flush bisa saja mengenai benda-benda di sekitar kloset. Termasu tubuhmu sendiri. Hiiiii! (Via: gettyimages.com)

Peletakan cermin spion. Spion dibuat bukan untuk melihat badan mobilmu secara keseluruhan, melainkan kondisi di sekitar mobilmu. Pasang yang benar! (Via: youtube.com)

Meletakan softdrink dalam kardus ke kulkas. Masukkan karton dalam kulkas, lalu dorong. (Via: youtube.com)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading