Sukses

Lifestyle

5 Trik Sulap yang Bisa Kamu Lakukan dengan Telur di Rumah

Fimela.com, Jakarta Sulap nggak hanya bisa dilakukan oleh seorang pesulap profesional. Orang awam pun juga bisa melakukannya, lho. Kali ini, Bintang.com akan kasih kamu 5 trik sulap dengan bahan telur yang bikin kamu kelihatan keren di depan teman-teman. Check this one! :D

TELUR SILVER

1. Bakar telur hingga hitam.

Bakar telur hingga menghitam. (Via: youtube.com)

2. Masukkan dalam air dan ia akan mengeluarkan warna silver dari luar gelas. Cool!

Masukkan ke dalam air dan akan berubah warna. (Via: youtube.com)

TELUR BATU

1.Tekan bagian atas dan bawah telur.

Tekan telur pada bagian atas dan bawah. (Via: youtube.com)

2. Dijamin susah banget untuk menghancurkannya. Kayak batu!

Niscaya tidak akan pecah. (Via: youtube.com)

BERJALAN DI ATAS TELUR

1. Berjalanlah di atas telur yang masih dilapisi karton. Niscaya nggak akan pecah. :p

Kamu bisa berjalan di atas telur yang dilapisi karton tanpa memecahkannya. (Via: youtube.com)

TEROMPET TELUR

1. Kupas telur di kedua ujung.

Pecahkan  telur di ke dua ujung. (Via: youtube.com)

2. Tiup sekuat tenaga, dan telur akan keluar dari cangkangnya. :D

Tiup dengan kuat pada salah satu sisi dan telur akan keluar. (Via: youtube.com)

TELUR DADAR REBUS

1. Masukkan telur dalam stocking. Putar selama 15 menit.

Bungkus telur dalam stocking, putar-putar selama 15 menit. (Via: youtube.com)

2. Rebus sampai matang dan jadilah seperti ini ...

Rebus dan ia wujudnya seperti ini. (Via: youtube.com) 

Gampang, kan? Kamu bisa, lho mempraktekkan trik sulap pakai telur di depan teman-temanmu. :D

Baca juga: Simak 3 Cara Memecahkan Telur yang Bikin Tambah Keren di Dapur

 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading