Fimela.com, Jakarta Seringnya orang menganggap yang bisa LDR hanyalah hubungan sepasang kekasih. Tapi sebenarnya, hubungan saudara antara kaka adik yang tinggal berjauhan juga bisa disebut LDR, loh. Berikut ini Bintang.com bakal kasih tahu apa saja yang terjadi jika saudara menjalani LDR. Penasaran? Cekidot!
Menghabiskan liburan tanpa mereka adalah hal yang buruk
Advertisement
Jadi kamu harus lebih kreatif dalam rangka membuat rasa sebagaimana jika mereka ada di tengah-tengah keluargamu
Ketika keluargamu lengkap untuk liburan, rasanya sangatlah spesial
Ketika kamu pergi mengunjungi kakak/adikmu rasanya bagai liburan
Kadang kamu sangat merindukan kakak/adikmu
Bagaimanapun, kamu selalu harus mengingatkan mereka untuk menelepon ke rumah
Selain itu kamu juga harus menyampaikan salam dari orangtuamu untuk mereka
Kamu selalu menggunakan media sosial untuk tetap tahu kabar satu sama lain
Hampir semua percobaan untuk menghubungi via Skype selalu seperti ini:
Atau seperti ini:
Tapi ketika kalian berhasil tersambung, rasanya sungguh menakjubkan
Karena hanya itulah yang bisa kalian lakukan untuk bersama mereka
Perbedaan waktu selalu menjadi pengingat yang menyedihkan dari seberapa jauh kalian satu sama lain
Sedihnya karena jarak itu juga, kamu mungkin tidak bisa ikut menyaksikan momen penting di hidup mereka
Ketika kakak/adikmu akan datang berkunjung, kamu SELALU melakukan hitung mundur
Juga menyiapkan apapun yang mereka sukai
Ketika mereka harus pergi, kamu tahu rentangnya akan jadi selamanya hingga kalian bisa bertemu lagi
Long distance sistership #missmysister pic.twitter.com/qd43Kk0Bt9
— Nicole Makhlouf (@nicolemakkkk) July 27, 2015
Meski begitu, kamu tahu seberapapun jauhnya jarak, kalian akan selalu berhubungan satu sama lain
Hayo mana saja hal yang sudah terjadi padamu selama LDR-an dengan kakak/adik?
Baca juga: 13 Meme LDR yang Bikin Kamu Merasa Jarak dengannya Tambah Jauh