Sukses

Lifestyle

Yuk, Bikin Sendiri Wrist Hair Band yang Super Kece untuk Rambutmu

Fimela.com, Jakarta Rambut cantikmu saban hari hanya disisir dan dibiarkan tergerai tanpa aksesoris? Hmm, kini saatnya mencoba wrist hair band buatan sendiri.

Yang kamu butuhkan hanya kaos bekas dan banyak kreatifitas. Siap? Mulai!

#Pertama lihat dulu kecenya wrist band ini

Bikin hiasan rambut sendiri dan super unik | Via: prettydesigns.com

#Step-stepnya

Bikin hiasan rambut sendiri dan super unik | Via: prettydesigns.com

Bikin hiasan rambut sendiri dan super unik | Via: prettydesigns.com

Itu tadi langkah-langkah membuat wrist hair band sendiri di rumah untuk aksesoris rambutmu. Coba segera, yuk!

Baca juga: Bikin Sendiri Sandal Gladiator Kece Ini!

 

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading