Sukses

Lifestyle

6 Hal yang Bisa Dilakukan Ketika Jalanan Jakarta Sepi

Fimela.com, Jakarta Memasuki lebaran ke-2, beberapa titik jalanan utama di Jakarta yang di hari biasa terbilang padat, kini terlihat lengang. Saat jalanan di Jakarta jarang kendaraan begini, beberapa pengguna jalan bisa sedikit lega. Banyak hal anti-mainstream yang bisa kamu lakukan di sana. Berikut 6 kegiatan yang Bintang.com rekomendasikan untuk kamu lakukan saat jalanan Jakarta sepi.

Main bola sama teman-teman

Main bola (Via: cauchymurtopo.wordpress.com)

Kapan lagi bisa main bola di jalanan? Zaman sekarang, ada tanah kosong sedikit dibuat perumahan, Cuy! :(

Kayang

Kayang (Via: garagaracint4.wordpress.com)

Kayang bisa bikin sembuh sakit pinggang, tapi ... Hehehe.  Jangan lupa difoto ya, Guys!

Koprol

Koprol (Via: flickr.com)

Anggap saja kalau jalanan yang lengang adalah arena olahraga~

Mainan klakson

Mainan klakson (Via: populer.giewahyudi.com)

Tuh, mumpung sepi, mainan klakson gih. Biar puas. :>

Berjalan zig zag

Jalan zig zag (Via: surveymonkey.com)

Buat kamu yang hobi nyalip-nyalip kendaraan berlaga paling dikejar waktu, sekarang saatnya kamu beraksi. Berzig-zag rialah di sana. :D

Balapan

Balapan (Via: enoanderson.com)

Balapannya 20 km/jam aja ya, Guys. Biar selamat. :)

SATU LAGI!

Pamer mobil~

Pamer mobil (Via: autobild.com)

 

Kalau punya ya, Guys hehehe~ Kapan lagi bisa keliling Jakarta yang lalu lintasnya menyebalkan pakai mobil mewah. :p

Dari 6 kegiatan di atas, sebagai warga Jakarta, mana yang akan kamu lakukan lebih dulu? Atau kamu sudah melakukannya duluan? Yuk, share di kolom komentar. :D

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading