Sukses

Lifestyle

Macam-Macam Niat Bocah Saat Puasa, Mungkin Kamu Salah Satunya

Fimela.com, Jakarta Untuk menjalankan ibadah puasa yang sempurna tidaklah mudah. Maka dari itu, orangtua sebaiknya mengajarkan anak berpuasa sejak dini. Gunanya untuk melatih anak memahami arti puasa itu sendiri. Namun, yang namanya masih belajar, anak-anak tentu belum sepenuhnya memahami makna puasa yang sebenarnya. Yang mereka tahu hanyalah hanya menahan lapar dan haus.

Di balik itu, ada niat-niat lain yang membuat anak betah puasa. Mungkin, kamu pernah mengalaminya ...

Ingin hadiah

Biar dapat hadiah (Via: heirloomwoodentoys.com)

Biasanya orangtua menjanjikan hadiah jika si anak berpuasa sebulan penuh. Nah, inilah yang bikin anak semangat berpuasa.

Takut sama orangtua

Takut orangtua (Via: manuelfae.it)

Wah kalo ini sih biasanya orangtua yang galak. Jadi anaknya takut dan pilih berpuasa deh.

Ikutan teman

Ikutan teman (Via: gulfnews.com)

Karena nggak mau dianggap cemen oleh teman-temannya yang berpuasa, jadinya si anak ikut puasa.

Tulus

Tulus (Via: syaamilquran.com)

Nah, ini nih tipe bocah yang pintar. Dia berpuasa karena mengharap pahala dari Allah SWT.

Kalau kamu, pernah puasa dengan niat yang mana nih? Hihihi.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading