Sukses

Lifestyle

Desain Baju Renang Paling Nggak Banget Buat Dipakai Renang

Fimela.com, Jakarta Ketika berenang, biasanya kita akan mengganti pakaian dengan swimsuit (baju renang). Umumnya, desain baju renang memang didesain agak terbuka di bagian-bagian tertentu agar memudahkan perenang bergerak di dalam air. Tapi... Berbeda banget sama desain baju renang berikut ini. Kamu pasti bakal geleng-geleng kepala kalau ada yang pakai baju renang ini di sekelilingmu. Nih, simak!

#1

Rayuan pulau kelapa (Via: nastygal.com)

Dada apa rayuan pulau kelapa? Ehehe.

#2

Browny blink (Via:  urbanoutfitters.com)

Gordennya bersih ya. Iya.

#3

Suimsuit kulit lembu (Via:  amiclubwear.com)

Eyaampun, mirip sepatu.

#4

Suimsuit kelambu (Via: lollicouture.com)

Duh, Mbak.. Gorden wartegnya jangan dibawa-bawa juga kali.

#5

Baju renang beludru (Via: modcloth.com)

Pasti dia pakai baju pesta yang digunting deh. Maksa. >.<

#6

Y (Via: yourlamode.com)

Pusing pala Barbie~

#7

Rumbai-rumbai (Via: urbanoutfitters.com)

Butuh berapa lama ya buat gunting rumbai-rumbainya? :")

#8

V (Via:  aliexpress.com)

TERSERAH MBAKNYA AJAAAA~ BINTANG.COM NGGAK PAHAM LAGEEE~

#9

Bulu-bulu (Via: dollskill.com)

Leh uga, nich!

#10

Bunga-bunga (Via: nastygal.com)

"Bang, ikut Neng dangdutan, yuk?"

#11

Rumbai-rumbai [2] (Via: nastygal.com)

Maksudmu biar bisa terbang gitu, Mbak?

#12

Mermaid wanna be (Via: etsy.com)

Putri duyung nyasar :(

Tapi dari sekian banyak baju renang yang desainnya nggak banget. Yaitu ...

Nih!

Tutu (Via: etsy.com)

Sumpah, ini sampah banget hahahaha! Maksudnya apa nih ada kerudung pengantin di bokong? Please :(

Pusing nggak sih liat baju renang di atas? :')

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading