Sukses

Lifestyle

Pasca Eksekusi Mati, #BoycottIndonesia Buktikan Australia Sampah

Fimela.com, Jakarta Perdana Menteri Australia, Tony Abbott telah memperingatkan warganya soal desakan boikot Indonesia secara ekonomi. Bahkan Perdana Mentri Australia Tony Abbott menyatakan akan menarik pulang Dubesnya yang ada di Indonesia. Penarikan dubes Australia ini dilakukan setelah eksekusi mati dua warga negaranya, Andrew Chan dan Myuran Sukumaran pada Rabu (29/4), dini hari di Lapangan Tembak Tunggal Panaluan, Nusakambangan. Tidak hanya dalam hal tindakan yang Tony Abbott lakukan ia juga terus memperingatkan wargnya untuk memboikot Indonesia melalui #BoycottIndonesia. Sampai akhirnya mengundang respon yang cukup keras dari netizen Indonesia di Twitter.

Ini Bukti Reaksi dari Netizen Tanah Air 

Untuk Masa Depan Anak Bangsa yang Lebih Baik!

Inilah Alasan Indonesia Mengeksekusi mati

Mungkin mereka nggak bisa baca tulisan ini?

Hestek ini membuktikan jika perhatian dunia pada eksekusi mati Duo Bali Nine cs masih terus berlanjut.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading