Sukses

Food

Resep Simpel Keripik Bayam Kriuk

5(1)

Waktu Pembuatan60 Menit
Jumlah Porsi1 Porsi

Login terlebih dahulu untuk berikan Rating Resep ini

Thanks For Rating!

Terima kasih sudah membantu banyak orang dengan ratingmu

Fimela.com, Jakarta Ingin membuat camilan enak dan lezat dari daun bayam? Keripik daun bayam bisa menjadi pilihan membuat camilan enak untuk keluarga. Yuk, dapatkan resepnya di bawah ini.

Bahan:

  • 1 ikat bayam
  • 125 gr tepung beras
  • 1 sdm repung tapioka
  • Garam secukupnya
  • Ketumbar secukupnya
  • 1 sdt bawang putih bubuk
  • 1 sdt kaldu ayam bubuk
  • 125 ml air
  • 1 butir telur
  • 30 ml santan kelapa
What's On Fimela

Cara Membuat:

  1. Siangi bayam, ambil daunnya saja. Kemudian cuci bersih.
  2. Untuk membuat bahan adonan, campurkan semua bahan dan aduk rata.
  3. Lumuri satu persatu daun bayam ke adonan tepung. Kemudian goreng pada minyak panas.
  4. Goreng hingga berwarna kuning keemasan. Pastikan untuk menggunakan api kecil.
  5. Jika sudah matang, angkat dan tiriskan.

Selamat mencoba dan semoga suka!

Selanjutnya: Cara Membuat:

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Login terlebih dahulu untuk berikan Rating Resep ini

Thanks For Rating!

Terima kasih sudah membantu banyak orang dengan ratingmu

Loading