Sukses

Food

Apa itu Minyak Canola? Cek Manfaatnya Di Sini

Fimela.com, Jakarta Minyak canola merupakan salah satu minyak nabati yang terdapat dari makanan dan tidak terhitung jumlahnya. Canola (Brassica napus L.) merupakan tanaman bijian antara persilangan dari tanaman rapeseed.

Canola sendiri sering dimanfaat sebagai minyaknya maupun tepung. Minyak canola sangat memiliki tinggi lemak yang tak jenuh dan jauh lebih sehat, tentu banyak manfaat dari minyak canola sendiri.

Untuk itu kandungan dari minyak canola dan minyak biasa akan berbeda, berikut beberapa manfaat dari minyak canola yang dapat dibuat untuk memasak yang perlu kamu tahu:

Manfaat Minyak Canola untuk Makanan

Tentu memiliki rasa yang ringan dan titip asap yang cukup tinggi, akan membuat minyak canola menjadi salah satu minyak yang serbaguna. Berikut beberapa metode serta cara dari minyak canola:

  • Sebagai minyak goreng untuk menumis dan memanggang.
  • Digunakan untuk saus salada maupun bumbu.
  • Untuk melapisi wajan terutama agar tidak lengket.

Nutrisi Minyak Canola

Selain manfaat minyak canola untuk makanan tentu kamu perlu mengetahui nutrisi pada minyak canola. Jika membicarakan mengenai lemak jenuh tentu minyak canola yang paling rendah daripada minyak lainnya seperti di bawah ini:

  • Minyak canola memiliki 7% lemak jenuh.
  • Minyak jagung memiliki 13% lemak jenuh.
  • Minyak zaitun memiliki 14% lemak jenuh.
  • Selain itu minyak canola memiliki 124 jumlah kalori.

Nah, itulah beberapa manfaat penggunaan minyak canola, penjelasannya, dan nutrisi dari minyak canola yang perlu kamu tahu.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading