Fimela.com, Jakarta Setelah show demi show berlangsung di New York, London, Milan dan Paris, tentu ada kesimpulan yang bisa dilihat dari deretan gelaran yang ditampilkan yaitu fashion trend. Dari sederet talenta fashion yang hadir, maka bisa disimpulkan bahwa trend aksesori kali ini jatuh pada statement jewelry yang kembali mendapat tempat di industri fashion.
Sebelumnya, dainty necklace dan classic hoops kerap akrab terlihat digunakan untuk menyempurnakan penampilan. Namun nampaknya, kini terjadi pergeseran dan digantikan oleh deretan aksesori berkesan maximalist. Hal ini terlihat dari beberapa desainer yang tampak mengaplikasikan kembali statement necklace, bangles, dan model aksesori penuh pernyataan lainnya. Penasaran seperti apa inspirasinya? Simak selengkapnya yang dilansir dari Harpersbazaar.com.
Advertisement
Chanel
View this post on Instagram
Koleksi Chanel Spring Summer 2019 penuh kejutan. Dengan konsep pagelaran yang seru, disambut dengan koleksi rancangan berkesan ceria, keunikan juga dihadirkan lewat aksesori menarik yang patut dijadikan inspirasi dalam bergaya.
View this post on Instagram
Miu Miu
View this post on Instagram
Miu Miu menghadirkan deretan aksesori berkesan eklektik yang sayang jika terlewatkan. Paduan edgy dan glamor menjadi ciri khas dari koleksi Miu Miu terbaru.
View this post on Instagram
Advertisement
Alexander Mc Queen
View this post on Instagram
Menjadikan napak tilas perjalanan seorang perempuan sebagai inspirasi, tentu memberi kesan tersendiri pada koleksi Spring Summer 2019 Alexander McQueen.
View this post on Instagram
Valentino
View this post on Instagram
Menghadirkan deretan aksesori minimalis dengan twist unik yang pada akhirnya sukses memberikan kesan bold.
View this post on Instagram
Advertisement
Loewe
View this post on Instagram
Paduan leather dan bahan metal menciptakan ilusi maskulin yang tangguh dan stylish!
View this post on Instagram